pt-detiklensa-1-5x
Berita  

Babinsa Koramil 0810/13 Lengkong Menghadiri Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa(Mmd) Di Balai Desa Balongasem

 

 

pt-detiklensa-1-5x

Babinsa Balongasem Serda Imam Saifudin selalu aktif menghadiri kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa(MMD) musyawarah dan Forbindes di balai Desa Balongasem Kecamatan Lengkong Kabupaten Nganjuk.(18/01/2022)

 

Babinsa yang berperan serta dalam penanganan segala apapun  diwilayah binaanya tentang penanganan posyandu,Lansia juga Genting(gerakan mencegah Stunting)kegiatan yang dihadiri oleh perangkat desa,Bidan desa, BPD, Kader Pkk juga Rt,Rw.juga dilakukan dengan tanya jawab tentang kendala dilapangan nanti saat pelaksanaan tentunya.

 

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 wib tadi pagi berlangsung dengan tertib dimulai dengan sambutan dari Pak Camat Lengkong.dilanjut sambutan dari Kepala Desa Balongasem ,diharapkan melalui ini semua kegiatan dapat berjalan sebagaimana mestinya agar tidak terjadi kesalah pahaman dalam menjalankan tugas para bidan dan kader2 Pkk yang sudah diberi pembelajaran dan pemahaman juga tentunya tidak meninggalkan Protokol kesehatan ditengah pandemi Covid 19 saat ini yang masih saja menghantui kita semua.”Ujarnya”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *